1.Membuat jantung kuat, dimana semakin memperlancar peredaran darah dan pernafasan
2.Mempercepat sistem pencernaan dan membantu Anda menyingkirkan masalah pencernaan
3.Menetralkan depresi
4.Meningkatkan kapasitas untuk bekerja dan mengarahkan pada kehidupan yang aktif
5.Lari membantu Anda membakar lemak dan mengatasi kegemukan
Kalau Anda bermasalah dengan selera makan, lari membantu Anda memperbaikinya
lari mengencangkan otot kaki, paha dan punggung
Membuat tidur lebih nyenyak.Sumber :perwiranegara.wordpress.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar